ANALISIS KELAYAKAN TERMINAL CICURUG KABUPATEN SUKABUMI

MATHAR, RAHAYU (2022) ANALISIS KELAYAKAN TERMINAL CICURUG KABUPATEN SUKABUMI. Other thesis, Nusa Putra.

[thumbnail of Skripsi] Text (Skripsi)
Rahayu Mathar_TS22.pdf

Download (639kB)

Abstract

Berdasarkan Peraturan Menteri No 132 Tahun 2015 Tentang Penyelenggaran Terminal
Penumpang Angkutan Jalan Terminal yaitu, pangkalan kedaraan bermotor untuk
mengatur keberangkatan dan kedatangan, menaikan dan menurunkan penumpang dan
atau/barang, serta perpindahan moda angkutan. Terminal juga memiliki peran yang
penting sebagai unsur tata ruang dalam kaitannya untuk meningkatkan mobilitas dan
efesiensi kehidupan kota. Lokasi dan fasilitas terminal menjadi hal utama yang dapat
mempengaruhi dan menarik minat masyarakat untuk menggunakan terminal. Terminal
Cicurug Kabupaten Sukabumi yang berada di Jl. Benda, merupakan terminal tipe C
yang melayanani angkutan umum kota dan pedesaan. Dengan hasil perhitungan
langsung dilapangan bahwa luas lokasi penelitian yaitu 2.812 m2, dengan slot parkir
berjumlah 6 slot terdiri dari slot parkir bus besar, bus ¾, colt, angkot. Melihat
keputusan Menteri Perhubungan Nomor 31 Tahun 1995 tentang Fasilitas terminal
penumpang dan klasifikasi terminal bahwa terminal Cicurug tidak memenuhi standar
ketentuan yang ditetapkan oleh Mentri Perhubungan.

Kata kunci : terminal, kelas terminal, klasifikasi terminal.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Engineering > Civil Engineering
Divisions: Faculty of Engineering, Computer and Design > Civil Engineering
Depositing User: LIU Library Unit
Date Deposited: 13 Jul 2023 02:36
Last Modified: 13 Jul 2023 02:36
URI: http://repository.nusaputra.ac.id/id/eprint/633

Actions (login required)

View Item
View Item