IMPLEMENTASI METODE SAW PADA SISTEM KEPUTUSAN PENERIMAAN DANA BANTUAN COVID 19 PADA MASYARAKAT DESA MEKARSARI

YUDHA PUTERA, PRATAMA (2021) IMPLEMENTASI METODE SAW PADA SISTEM KEPUTUSAN PENERIMAAN DANA BANTUAN COVID 19 PADA MASYARAKAT DESA MEKARSARI. Other thesis, Nusa Putra University.

[thumbnail of Skripsi] Text (Skripsi)
YUDHA PUTERA PRATAMA_Ti21.pdf

Download (366kB)

Abstract

Pada tahun 2020 lalu dari berbagai belahan negara dikagetkan dengan adanya penyakit yang melanda dunia yaitu COVID-19 atau yang sering kita kenal dengan virus corona. Pada pandemi yang disebabkan virus ini tidak hanya berdampak terhadap kesehatan seperti melonjaknya kasus positif akan tetapi dalam segi ekonomi terkena dampaknya juga, sehingga masyarakat dalam masalah ekonomi sedikit kewalahan. Maka dari itu setelah terjadinya menurunnya ekonomi masyarakat akhirnya pemerintah berupaya dengan memberikan bantuan sosial agar terpenuhi semua kebutuhan ekonomi bagi masyarakat yang terkena dampak virus COVID-19, akan tetapi adanya dana bantuan yang diberikan oleh pemerintah di rasa kurang cukup optimal. Sehingga banyak masyarakat yang menilai bantuan sosial yang dilakukan belum tepat sasaran. Penginputan data secara manual beresiko adanya sebuah kesalahan dan tidak tepat sasaran. Metode yang digunakan dalam menentukan pemberian dana bantuan sosiali ini Simple Additive Weight (SAW). Di mana metode ini adalah
metode penghitungan tertimbang atau metode yang menyediakan kriteria tertentu yang berbobot sehingga setiap nilai jumlah dari bobot dari hasil yang diperoleh akan menjadi keputusan akhir. Dilihat dari aspek manajerial penilaian. Oleh
karena itu metode SAW ini diharapkan dapat membantu dalam menentukan kriteria masyarakat yang berhak menerima dana bantuan sosial tersebut.

Kata Kunci: Dana Bantuan Sosial, COVID-19, Simple Additive Weighting
(SAW)

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: T Technology > Computer Science > Informatic Engineering
Divisions: Faculty of Engineering, Computer and Design > Informatic Engineering
Depositing User: LIU Library Unit
Date Deposited: 21 Jan 2022 03:54
Last Modified: 21 Jan 2022 03:54
URI: http://repository.nusaputra.ac.id/id/eprint/198

Actions (login required)

View Item
View Item